Cara sederhana update ota zenfone 6 offline

Hai pengguna asus zenfone pada kesempatan kali ini saya akan share tutorial yang mungkin sudah banyak yang buat namun gak ada salahnya admin ingin berbagi diblog ini selain untuk arsip pribadi mudah mudahan tutorial kali ini akan berguna untuk anda semua pengguna ponsel asus zenfone 6 (A600CG) yang ingin melakukan flashing ulang karena bootloop atau hanya sekedar ingin reflash system agar segar bugar kembali.

Baiklah pada kesempatan ini cara sederhana flashing firmware asus zenfone itu ada dua cara pertama menggunakan ota update dan kedua menggunakan flasing firmware lewat komputer dengan menggunakan tool adb bawan dari PC. dan berikut ini langkah langkah yang mesi anda tempuh untuk memudahkan adan dalam melakukan instal ulang os ponsel asus zenfone 6 anda.

Cara Pertama lewat updat ota asus zenfone 6
cara ini hanya bisa dilakukan jika ponsel anda masih bisa masuk ke menu secara normal aliah tidak bootloop atau tidak terjadi error pada system ponsel anda. dimana yang perlau anda lakukan adalah pertama anda download file ota dari site resmi asus pada link di https://www.asus.com/id/Phone/ZenFone_6_A600CG/HelpDesk_Download/
simpan hasil downloadan pada internal memory maka nanti pada notifikasi bar akan muncul peringatan/pemberitahuan kalau ota update secara offline sudah muncul dan anda tinggal mengklik dan melanjutkan proses flasing ulang dengan metoda ota update offline. dan ingat proses ini memerlukan jangka waktu yang lumayan lama jadi pastikan dulu batre ponsel anda terisi minimal 50%.

Cara Kedua dengan metode adb flashtool via Komputer atau PC.

  1. Pertama Download firmware pada site resemi https://www.asus.com/id/Phone/ZenFone_6_A600CG/HelpDesk_Download/
  2. Simpan pada folder adb diPC (catatan anda sudah pasang adb fastboot pada komputer anda)
  3. pada ponsela anda masuk ke mode recovery caranya matikan ponsel kemudian tahan volume bawah dan power maka akan ada pilihan reboot recovery pilih reboot to recovery
  4. kalau mentok di peringatan teken bersamaan power+volume atas dan bawan kemudian tahan volume bawah saja
  5. setelah masuk ke mode recovery
  6. pilih update via sdcard
  7. Kemudian Pilih file ota yang tadi sudah didownoload dari site resmi
  8. Biarkan proses berjalan kalau nanti ponsel minta restar biarkan saja dan usahakan sambil di isi batre jika ponsel anda sudah drop atau daya batre lemah
  9. Selesai.


itulah tadi tutorial cara melakukan update ota untuk ponsel asus zenfone 6 secara offline agar tidak takut berhenti sewaktu download firmware jadi ponsel anda terhindar dari bootloop karena kehabisan batre dan kendala kendala lain kalau via online.